INI DIA! Resep Rahasia Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤ Enak

Blog Resep Masakan Sederhana Amelia Memberikan Ide Masakan Untuk Membuat Resep Masakan Sederhana Sehari-hari

Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤.

Pada artikel kali ini, kita akan membuat Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤ dengan 12 langkah. Mari disimak cara membuatnya.

Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤ Kamu bisa mengolah Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤ menggunakan 13 bahan ini dan hanya dengan 12 cara mudah untuk memasaknya. Langsung saja disimak

Bahan-bahan untuk memasak Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤

  1. Tambahkan bahan biang :.
  2. Siapkan 5 sdm air hagat suam kuku (bukan panass).
  3. Tambahkan 1 sdm ragi instan (fermipan).
  4. Siapkan 1 sdm gula putih.
  5. Tambahkan bahan dough :.
  6. Ambil 150 ml susu putih.
  7. Ambil 20 sdm tepung terigu cakra / segitiga biru.
  8. Tambahkan 1 sdm margarin (blueband).
  9. Ambil 1 sdt baking powder.
  10. Siapkan 1 sdt garam.
  11. Ambil isian :.
  12. Siapkan Meises coklat.
  13. Tambahkan chocochips.

Cara mengolah Bakpao Sederhana - untuk Pemula ❤

  1. Larutkan ragi dan gula dengan air hangat hingga tercampur rata. Diamkan 5 menit hingga ragi berbusa. Sisihkan. Jika tidak berbusa berarti ragi mati. Ganti ragi yg baru..
  2. Aduk terigu, susu, margarin, garam, dan baking powder hingga rata. Kira2 2 menitan. Tuangkan larutan biang (ragi). Aduk rata..
  3. Adonan akan terasa lengket. Tapi jangan dikasih tepung. Hanya diaduk saja hingga kalis. Saya 5 menit sudah kalis. 😄.
  4. Diamkan adonan selama 20 menit. Tutup dengan kain..
  5. Setelah 20 menit. Bagi adonan menjadi 12 bulatan sedang. Pipihkan adonan masukkan meises untuk isian.
  6. Setelah diisi, adonan ditutup kembali. Aku membuat duri2 landak dengan cara di gunting sedikit atasnya. Jika semua adonan sudah diisi dan diigunting. Diamkan 15 menit..
  7. Untuk matanya nanti saja, dipasang saat pao sudah matang ya...
  8. Berri alas kertas roti tau paper cup agar bakpao tidak nempel di panci..
  9. Panasskan panci pengukus yang sudah diberi air.. Tunggu hingga air mendidih.. Lapisi tutup panci dengan kain serbet agar uap air tidak menetes ke kue..
  10. Jika sudah mendidih, masukkkan bakpao ke dalam panci. Kukus hingga 8 menit saja..
  11. Hias mata bakpao landak dengan choco chips. Bakpao siap dinikmati 😋.
  12. Selamat mencoba 😉.

close